Jemput Ramadan

Menjemput ramadan. Menjemput keberkahan. Menjemput kemenangan. Ramadan. Apa yang terlintas di pikiran kalian jika membaca kata itu? Ramadan merupakan bulan yang memiliki coretan sejarah yang tentu tak bisa dengan mudah dilupakan. Mulai dari turunnya Al Quran, Perang Badar, terbunuhnya Ali … Continue reading

Ledakan Kebersamaan

Kebersamaan… Bersatu padu dalam suka maupun duka. Aku. Kamu. Dan yang lainnya. Semua berkumpul dalam satu titik, untuk segera mengawalinya dan mengakhirnya kelak. Bersama. Semua diawali dengan sebuah perjuangan berat, perjuangan yang menggunakan banyak tenaga, banyak harta, bahkan banyak waktu yang kita … Continue reading

Lawan Jenis

Tak bisa dipungkiri lagi, diriku ini tidak pernah bisa berpikir jernih jika sudah terbayang sesosok lawan jenis yang selalu menghantui. Meski terkadang sosok tersebut tidak bermaksud untuk masuk dalam tabungan ingatanku ini.

Remaja

Malam pertama. Indah sekali dibayangkan. Dua tapi satu, detik-detik munculnya revolusi kehidupan pertama yang aku ketahui, malam pertama bersama sesosok wanita yang selalu membuatku kehabisan kosakata untuk ungkapkan dalam tulisan. Ditemani pria gagah, pahlawan pertama yang aku kenal. Yang lagi-lagi, … Continue reading

Rindu dan Harap

Aku kembali hidup dari matiku yang sesaat. Beranjak dari singgasanaku menuju air mancur yang segar, sambil bayangkan sosok yang menyegarkan, hari ini. Semua berlangsung seperti biasa, seperti sintaks program yang telah dibuat tanpa error sedikitpun. Dan aku sadar, program ini … Continue reading

Es dan Api

Di suatu masa, di suatu tempat, terlahir sebongkah es. Es yang begitu keras dan sulit dihancurkan. Seperti mendobrak lapisan baja dalam sel. Bisa, tapi entah sampai kapan.